Bakatku Kekuatanku

COVER




COVER

Penulis: Ajeng Intan Nur Rahmawati, M.Pd Leny Latifah, M.Pd., Kons Firda Wahyu Kumalasari Kartika Fatmasari Didanai Oleh: Kemristekdikti 2024 BAKATKU KEKUATANKU 1

COVER

DAFTAR ISI

1. Overview a. Latar Belakang dan Tujuan Buku b. Definisi dan Jenis Disabilitas c. Pentingnya Karir bagi Penyandang Disabilitas 2. Membangun Kepercayaan Diri a. Menghadapi Stigma dan Diskriminasi b. Pengembangan Diri dan Keterampilan c. Motivasi Diri 3. Karir yang Tepat Untukku a. Tes Psikologi RIASEC b. Peluang Karir bagi Penyandang Disabilitas 4. Adaptasi diri dengan Karir a. Penyesuaian Diri dalam Lingkungan Kerja b. Pengelolaan Stres dalam Lingkungan Kerja 5. Keterampilan Komunikasi a. Komunikasi Verbal dan Non-Verbal b. Komunikasi Efektif di Tempat Kerja 6. Pendidikan dan Pelatihan a. Pendidikan dan Sertifikasi bagi Penyandang Disabilitas b. Manfaat Pendidikan Berkelanjutan 7. Kesetaraan dan Inklusi BAKATKU KEKUATANKU 2

DAFTAR ISI

a. Hak

dan Kebijakan Penyandang Disabilitas b. Budaya Inklusif c. Peran Komunitas BAKATKU KEKUATANKU 3

a. Hak

BAGIAN I

OVERVIEW “Setiap manusia menginginkan kondisi yang sempurna dalam kehidupannya, terutama yang berhubungan dengan kondisi fisik maupun mental. Namun, realitanya, tidak ada manusia yang sempurna dan setiap individu memiliki kekurangan. Manusia diciptakan oleh Tuhan dengan keunikannya masingmasing, yang artinya setiap manusia berbeda satu sama lain. Dalam hal pekerjaan atau karir, setiap manusia ingin yang terbaik bagi kehidupannya. Memiliki karir yang bagus merupakan mimpi bagi setiap orang. Dengan memiliki karir yang bagus dan cemerlang, seseorang akan dapat memenuhi kebutuhan hidupnya serta keluarganya. Karir yang bagus juga memungkinkan seseorang menghasilkan uang, mendapatkan jabatan di bidang yang diinginkan, dan dihargai oleh masyarakat sekitar” Penyandang disabilitas juga berhak atas kehidupan yang layak dan bebas untuk mengembangkan diri mereka sendiri demi kehidupan yang lebih baik. Meskipun lahir dengan kekurangan, kenyataannya hampir BAKATKU KEKUATANKU semua 4

BAGIAN I

penyandang

disabilitas memiliki kemampuan untuk bekerja. Namun, masih banyak orang yang memandang rendah mereka. Sama seperti orang lain, mereka memiliki kesempatan untuk sukses, bahkan bisa membuka lapangan pekerjaan bagi orang lain. Dengan keterbatasan yang mereka alami, mereka dapat menciptakan peluang usaha sendiri. Untuk mencapai semua itu, mereka membutuhkan bimbingan karir, yaitu proses pemberian bantuan agar individu dapat memilih dan menentukan pilihan karir serta mengenal diri sendiri sesuai kemampuan dan minatnya. Buku pemahaman ini ditulis dengan komprehensif tujuan mengenai memberikan penyandang disabilitas, baik dari segi pengertian, klasifikasi, hingga hak-hak dan peran mereka dalam masyarakat. Penyandang disabilitas sering kali menghadapi tantangan dan hambatan signifikan dalam kehidupan sehari-hari, baik dalam aspek fisik, intelektual, sensorik, maupun mental. Meskipun demikian, mereka memiliki hak yang sama untuk berpartisipasi dalam masyarakat dan mengembangkan potensi mereka sepenuhnya. Buku ini juga menyoroti pentingnya menciptakan lingkungan yang inklusif dan ramah bagi penyandang disabilitas, sehingga mereka dapat menikmati kehidupan dengan martabat dan tanpa diskriminasi. Hal ini termasuk akses terhadap pendidikan, pekerjaan, dan layanan kesehatan yang layak. Penulis menekankan bahwa dengan dukungan yang tepat, BAKATKU KEKUATANKU 5

penyandang

penyandang disabilitas dapat mencapai prestasi luar biasa

dan berkontribusi signifikan terhadap masyarakat. Buku ini bertujuan memberikan pemahaman yang jelas tentang berbagai jenis disabilitas, termasuk disabilitas fisik, intelektual, mental, dan sensorik. Penjelasan ini mencakup definisi, karakteristik, dan contoh spesifik dari setiap jenis disabilitas. Selain itu, buku ini menjelaskan hak-hak penyandang disabilitas sebagaimana diatur dalam undang-undang, termasuk hak untuk mendapatkan pendidikan, pekerjaan, layanan kesehatan, dan kesempatan untuk berpartisipasi dalam kegiatan sosial dan budaya. Salah satu tujuan utama buku ini adalah mendorong masyarakat menciptakan lingkungan yang lebih inklusif bagi penyandang disabilitas, termasuk menghilangkan stigma dan diskriminasi, serta menyediakan dukungan yang diperlukan untuk memungkinkan mereka berpartisipasi secara penuh dalam masyarakat. Buku ini juga berisi kisah-kisah inspiratif dan contoh nyata dari penyandang disabilitas yang telah mencapai kesuksesan BAKATKU KEKUATANKU 6

penyandang disabilitas dapat mencapai prestasi luar biasa

dalam berbagai bidang, menunjukkan bahwa dengan tekad

dan dukungan yang tepat, mereka dapat mencapai potensi penuh mereka. Salah satu fokus utama buku ini adalah pentingnya karir dalam meningkatkan kualitas hidup penyandang disabilitas. Karir memberikan kesempatan bagi mereka untuk mandiri secara finansial, meningkatkan rasa percaya diri, dan berpartisipasi aktif dalam masyarakat. Buku ini diharapkan menjadi sumber informasi yang berguna bagi masyarakat luas, termasuk penyandang disabilitas, keluarga mereka, pendidik, profesional kesehatan, dan pembuat kebijakan, dalam usaha menciptakan dunia yang lebih inklusif dan adil. BAKATKU KEKUATANKU 7

dalam berbagai bidang, menunjukkan bahwa dengan tekad

APA ITU DISABILITAS?

“Setiap orang memiliki jalan hidup yang unik, penuh dengan warna dan pengalaman yang berbeda. Namun, ada beberapa yang harus berjalan dengan langkah yang sedikit berbeda karena memiliki keterbatasan fisik, intelektual, sensorik, atau mental yang berlangsung lama. Mereka mungkin membutuhkan bantuan tambahan untuk berjalan, berkomunikasi, atau belajar” Seperti yang dipaparkan oleh Saputro menyebut (2015), mereka "penyandang kita sebagai disabilitas". Mereka memiliki cara tersendiri untuk berinteraksi dengan dunia, dan pantas mendapatkan kesempatan yang sama untuk dalam merasakan berpartisipasi masyarakat dan kebahagiaan. Penyandang disabilitas adalah Gambar 1 dibuat dari https://designer.microsoft .com/image-creator. Ilustrasi perjalanan hidup individu BAKATKU KEKUATANKU 8

APA ITU DISABILITAS?

setiap

orang menghadapi yang hambatan untuk berpartisipasi penuh dan aktif dalam kehidupan sosial karena keterbatasan yang mereka alami dalam jangka mereka panjang. Mungkin menemukan kesulitan dalam berinteraksi dengan lingkungan sekitar, Gambar 2 dibuat dari https://designer.microsoft .com/imagecreator. Ilustrasi kesetaraan hidup manusia atau menemukan kendala dalam mengakses pelayanan dan fasilitas umum. Namun, kita semua bisa menjadi bagian dari solusi. Dengan membangun lingkungan yang ramah dan inklusif, kita bisa menciptakan dunia yang menghormati perbedaan dan memberikan kesempatan yang sama bagi semua orang untuk berpartisipasi dan berkembang. Menurut Undang-Undang Nomor 8 tahun 2016 tentang Penyandang Disabilitas, penyandang disabilitas adalah individu yang mengalami keterbatasan fisik, intelektual, mental, atau sensorik dalam jangka waktu yang lama. Keterbatasan ini membuat mereka menghadapi berbagai hambatan dan kesulitan dalam berinteraksi dengan lingkungan sekitar, sehingga tidak selalu bisa berpartisipasi secara penuh dan efektif bersama warga negara lainnya, meskipun mereka memiliki hak yang sama. Mereka mungkin membutuhkan cara yang berbeda untuk BAKATKU KEKUATANKU 9

setiap



Flipbook Gallery

Magazines Gallery

Catalogs Gallery

Reports Gallery

Flyers Gallery

Portfolios Gallery

Art Gallery

Home


Fleepit Digital © 2021